
Eh.. rambut Kila sudah panjang ya. Mumpung abi sedang ada kegiatan di Jakarta dan Bogor, yuk potong rambut. Kila pingin abi yang potong atau potong rambut ke Salon..?"Ke salon abi.."Ya, mumpung abi ada di rumah uti di Depok ini, abi dan umi yang sedang hamil besar adiknya Kila, mengajak Kila ke Depok Town Square. Setelah tengok sana sini, akhirnya kami dapatkan juga Salon yang menerima memangkas rambut anak-anak.
Mulai deh dipotong rambut...